Wednesday, May 16, 2012

Cara Membuat Web Browser Sederhana Dengan Visual Basic

Ya sekarang sudah banyak sekali browser yang ada di internet gimana kalau anda membuatnya sendiri dengan kreatifitas anda dan untuk mempelajari lebih jauh tentang visual basic 6.0

Untuk membuat sesuatu karya atau untuk mandapatkan hasil yang baik harus memiliki kesabaran yang baik pula, jadi telitilah di setiap tahap yang akan saya berikan.



1. Buka Visual Basic 6 nya. Trus pilih Standard EXE.
2. Buka Components atau tekan  key Ctrl + T .
3. Kemudian cek list Microsoft html object library, Microsoft internet controls, Microsoft Windows common Controls 5.0 atau 6.0 sama saja.
4. Buat 5 Command Buton, 1 Text Box , 1Label, 1 Webbrowser , 1 Proggress Bar. Kreasikan sesuka anda.

CommandButton yang tadi anda buat Captionnya anda ganti dengan Back, Forward, Refresh, Stop dan Go.

Label Captionnya saya ganti mungkin bisa di ganti dengan Done

TextBox Textnya di kosongkan saja.


5. Sekarang Masukkan kode kode berikut, caranya doble klik pada tool  yang sudah anda buat.

1. Back


On Error Resume Next
WebBrowser1.GoBack

2. Forward


On Error Resume Next
WebBrowser1.GoForward

3.Refresh


On Error Resume Next
WebBrowser1.Refresh

4.Stop


On Error Resume Next
WebBrowser1.Stop

5.GO


On Error Resume Next
WebBrowser1.Navigate Text1.Text

6. Progress Bar. Langsung Copy dan Paste Code ini pada Form Code

Private Sub WebBrowser1_ProgressChange(ByVal Progress As Long, ByVal ProgressMax As Long)
On Error Resume Next
If Progress = -1 Then ProgressBar1.Value = 100
Label1.Caption = "Done"
ProgressBar1.Visible = False
If Progress > 0 And ProgressMax > 0 Then
ProgressBar1.Visible = True
Image1.Visible = False
ProgressBar1.Value = Progress * 100 / ProgressMax
Label1.Caption = "Loading " & Int(Progress * 100 / ProgressMax) & "%"

End If
Exit Sub
End Sub



8.Resize Form. Langsung Copy dan Paste Code ini pada Form Code

Private Sub Form_Resize()
On Error Resume Next
WebBrowser1.Width = Me.ScaleWidth
WebBrowser1.Height = Me.ScaleHeight - 1680
End Sub 
 



6. Coba jalankan web browser yang telah anda buat dengan menekan F5

7. Kalau sudah tak tampak error. Langsung pilih File > Make Project1.exe.



Note:


1.Biasanya masalah yang sering terjadi adalah ketika di coba jadi atau telah berhasil. tetapi "make Project1.exe" tulisan yang terdapat di file tersebut tidak muncul/mati, berarti anda harus Reg dulu sebelum masuk ke Visual Basic nya.


2. Misalkan program telah teruji dan tidak ada masalah dan tulisan "make Project1.exe" telah tampak tetapi seletah di klick "make Project1.exe" terdapat error baru itu mungkin terdapat sub/sebagainnya yang tidak berguna yang masih muncul di lembar code anda.


Saya akan mengasih Scource code / project saya kepada anda yang telah mencoba dengan syarat screen foto hasil kerja anda dan follow blog ini trimakasih. inilah hasil kerja saya:








0 comments:

Post a Comment